Layanan pengeboran sumur professional

Tentang kami

Siya Teknik adalah mitra yang memahami pentingnya sumber daya air bagi kehidupan. Kami berkomitmen untuk memberikan solusi pengeboran sumur yang tidak hanya memenuhi kebutuhan Anda saat ini, tetapi juga mempertimbangkan keberlanjutan lingkungan dan kualitas air jangka panjang.

  • Jasa bor sumur Jetpump

  • Jasa bor sumur Satelit/Submersible

  • Jasabor pel diameter 12.16.30.40 dan 50cm

  • Jasa bor anti petir

  • Servis dan Penjualan mesin Pompa air

  • Jasa bor sumur dalam 60 sampai 150 meter

Proyek kami

Kami melakukan pengeboran sumur air bersih secara profesional, mulai dari perencanaan hingga selesai, untuk memenuhi kebutuhan Anda.

"Sepanjang proyek bersama tim siyateknik selalu merasa seperti berada di tangan yang tepat."

Klien dari proyek di Bekasi kota. “ Pak Raffi, Kayuringin.”